Rabu, 22 September 2010

Kdrama Queen Of Reversal


Kalo kalian yang pernah nonton kdrama Queen of Housewife, pasti dah ga asing lagi sama aktris yang satu ini Kim Nam Joo as Chun Ji Ae yang merupakan main cast pada drama tersebut. Nah, drama Queen of Reversal ini boleh dibilang sekuel dari QOH. Masih dengan main cast Kim Nam Joo tapi dengan alur cerita yang berbeda.

Kim Nam Joo

Kim Nam Joo dan Jung Joon Ho


Kim Nam Joo di ceritakan anak dari salah satu keluarga kaya di korea (chaebol) yang sedang melakukan wisata ke sebuah pulau. Di sana ia bertemu dengan Jung Joon Ho (IRIS) dan jatuh cinta. Percintaan keduanya berlabuh dalam ikatan pernikahan. Akan tetapi mereka menghadapi problematika rumah tangga dalam membangun kehidupan rumah tangga. Akankah mereka dapat mempertahankan rumah tangganya ? Qta liat aja nanti drama-nya ya..

Queen of Reversal dirilis pada 18 september dan segera tayang pada 18 oktober menggantikan kdrama Dong Yi

Credit : koreanvibe

Tidak ada komentar:

Posting Komentar